Postingan

Menampilkan postingan dengan label Tanaman Hias Bunga

Entri yang Diunggulkan

Spider Lily: Bunga Cantik yang Disebut dalam Anime Demon Slayer

Gambar
indranila - Selain suka tanaman, saya juga suka anime. Demon Slayer atau Kimetsu no Yaiba adalah salah satu anime yang populer yang masih saya ikuti. Di anime ini diceritakan ang tokoh antagonis, Muzan Kibutsuji yang berburu bunga langka, blue spider lily.  Sebagai seorang pecinta tanaman, antusiasme dan rasa ingin tahu selalu muncul saat melihat atau mendengar ada tanaman yang disebut dalam produk budaya populer apapun. Bunga red spider lily ini selain muncul di anime Demon Slayer juga sudah sering muncul di banyak anime lainnya. Bunga ini sering dimunculkan tatkala ada karakter yang akan mati. Tapi apakah bunga ini benar-benar identik dengan kematian? Di dunia nyata blue spider lily tidak benar-benar ada. Yang betul-betul ada adalah bunga red spider lily. Untuk mengetahui jawaban pastinya, mari kembali lagi ke dunia nyata. Yuk, kita telusuri lebih dalam tentang red spider lily! Ekologi dan Sebaran Red Spider Lily Red spider lily berasal d...

Wisteria: Bunga yang Paling Ditakuti Iblis di Dunia Anime Demon Slayer

Gambar
indranila - Di Instagram banyak akun-akun fotografi tentang Jepang yang sering menampilkan foto bunga wisteria. Ada suatu kesan yang begitu memikat setiap kali melihat gambar bunga Wisteria. Mungkin itu karena warnanya yang lembut dan elegan, atau mungkin karena cara bunga ini menjuntai dengan anggun dari pohonnya, menciptakan pemandangan yang seolah-olah keluar dari dunia mimpi. Kita sering melihat bunga ini dalam karya seni, film, dan bahkan dalam anime, salah satunya yang terkenal adalah Demon Slayer. Sebelumnya saya sudah membahas tentang bunga yang paling dicari oleh para iblis di dunia Demon Slayer, yaitu bunga spider lily . Kebalikan dari spider lily, bunga wisteria justru sangat ditakuti para iblis.  Di anime Demon Slayer, bunga wisteria menjadi simbol sekaligus alat perlindungan dalam dunia yang penuh dengan ancaman iblis. Tapi, apa sebenarnya bunga Wisteria ini? Mengapa bunga ini begitu dihormati dan dipilih untuk menjadi bagian penting dari anime Demon Slayer? Mari kita...

Mengenal Bunga Tulip: Karakter dan Sejarahnya

Gambar
indranila - Ciri khas bunga tulip adalah bunganya yang berbentuk cangkir dengan warna-warni yang cerah. Bunga tulip termasuk dalam genus Tulipa dan keluarga Liliaceae, artinya bunga ini berkerabat dekat dengan bunga lili .  Warnanya yang mencolok dan bentuknya yang elegan, menjadikan bunga tulip pilihan populer sebagai tanaman hias untuk mempercantik taman. Sama seperti lili, tulip juga jadi pilihan utama untuk bunga potong dan buket. Bunga tulip mekar terutama pada musim semi, biasanya antara bulan April dan Mei, dan dikenal karena kemampuannya untuk mekar kembali di tahun-tahun berikutnya jika dirawat dengan baik. Karakteristik Bunga Tulip Bunga tulip memiliki ciri khas daunnya yang panjang dan lebar serta bunga tunggal di ujung batang, yang bisa tunggal atau ganda. Bunga tulip memiliki bentuk yang simetris, dengan ukuran  dan bentuk kelopak yang hampir sama. Bunganya tersedia dalam berbagai warna, termasuk merah, kuning, dan putih, biru, ungu atau dalam gradasi warna....

10 Fakta Menarik Bunga Lily yang Harus Anda Ketahui

Gambar
indranila - Dikenal di seluruh dunia karena penampilan dan aroma khasnya, bunga lili merupakan salah satu tanaman hias bunga yang sudah lama populer. Bunga lili disukai oleh para tukang bunga, dan sering jadi pilihan untuk bunga potong. Pengantin juga sering memilih bunga lili untuk rangkaian buket pernikahan. Bunga lily, tidak hanya indah untuk dilihat, tetapi juga sarat dengan makna simbolis dan sejarah. Artikel ini bertujuan untuk mengungkap 10 fakta menarik tentang bunga lily yang mungkin belum banyak orang tahu. Fakta 1: Sejarah dan Asal Usul Asal usul bunga lily diyakini berasal dari Asia dan Eropa, di mana bunga ini pertama kali dibudidayakan oleh masyarakat kuno. Dari sana, lily menyebar ke berbagai belahan dunia melalui jalur perdagangan dan penjelajahan. Dalam banyak budaya kuno, bunga lily dianggap sebagai simbol kesucian dan keindahan, dan sering digunakan dalam upacara keagamaan serta dekorasi kerajaan. Dalam mitologi Yunani, bunga lili merupakan bunganya Dewi Hera, istr...

Spider Lily: Bunga Cantik yang Disebut dalam Anime Demon Slayer

Gambar
indranila - Selain suka tanaman, saya juga suka anime. Demon Slayer atau Kimetsu no Yaiba adalah salah satu anime yang populer yang masih saya ikuti. Di anime ini diceritakan ang tokoh antagonis, Muzan Kibutsuji yang berburu bunga langka, blue spider lily.  Sebagai seorang pecinta tanaman, antusiasme dan rasa ingin tahu selalu muncul saat melihat atau mendengar ada tanaman yang disebut dalam produk budaya populer apapun. Bunga red spider lily ini selain muncul di anime Demon Slayer juga sudah sering muncul di banyak anime lainnya. Bunga ini sering dimunculkan tatkala ada karakter yang akan mati. Tapi apakah bunga ini benar-benar identik dengan kematian? Di dunia nyata blue spider lily tidak benar-benar ada. Yang betul-betul ada adalah bunga red spider lily. Untuk mengetahui jawaban pastinya, mari kembali lagi ke dunia nyata. Yuk, kita telusuri lebih dalam tentang red spider lily! Ekologi dan Sebaran Red Spider Lily Red spider lily berasal d...

Tanaman Ekor Kucing (Acalypha hispida)

Gambar
indranila - Tanaman Ekor Kucing atau Acalypha hispida merupakan tanaman hias yang unik dan menarik perhatian berkat bentuk bunganya yang menyerupai ekor kucing. Tanaman ini populer di kalangan pecinta tanaman hias karena memiliki bunga panjang berbulu merah cerah yang menggantung, memberikan sentuhan estetika yang memikat di taman atau pekarangan rumah. Asal dan Sebaran Acalypha hispida berasal dari kawasan tropis Asia Tenggara, terutama dari Malaysia dan Indonesia. Tanaman ini kini tersebar luas di berbagai belahan dunia yang beriklim tropis dan subtropis, di mana ia dapat tumbuh dengan baik. Di tempat-tempat tersebut, tanaman ini sering ditanam sebagai tanaman hias karena penampilannya yang mencolok. Deskripsi Tanaman Tanaman Hias bunga ekor kucing foto: wikimedia/Don McCulley Tanaman Ekor Kucing adalah jenis semak yang dapat tumbuh hingga mencapai tinggi 1,5 hingga 3 meter. Dedaunannya berwarna hijau tua, berbentuk oval dengan tepi bergelombang, menciptakan kontras yang ind...

Saliara (Lantana camara): Gulma Cantik yang Menyimpan Kontradiksi

Gambar
indranila - Ada satu tanaman yang sering kali luput dari perhatian, tapi kehadirannya selalu mencuri pandang, entah itu di taman depan rumah tetangga atau di pinggir jalan yang tak pernah kau perhatikan dengan saksama. Namanya saliara kalau dalam bahasa sunda, atau kalau kamu lebih suka dengar versi ilmiahnya, Lantana camara . Tanaman Invasif Saliara adalah jenis tanaman hias dengan bunga-bunga kecil yang mekar bergerombol dalam satu batang. Warnanya beragam, bisa kuning, merah, oranye, atau bahkan putih. Kombinasi warnanya selalu menarik perhatian karena tampak meriah. Tapi, seperti kebanyakan hal dalam hidup, tanaman ini juga menyimpan sisi lain yang liar—liar dalam arti sebenarnya. Seperti nama lokal sundanya saliara, yang kata kerjanya “nyaliara’, yang artinya cepat menjalar. Tanaman Lantana camara ini tergolong tanaman invasif. Penjajah. Sebagai tanaman liar tumbuhnya bisa tidak terkontrol, menjadi gulma yang mungkin akan mengganggu jika tumbuh di lahan produktif. Asal-usul ya...